Hotel Fairmont Jakarta
Hotel Fairmont Jakarta merupakan sebuah hotel bintang 5 yang terletak di kawasan Senayan, berdekatan dengan area perkantoran Sentral Senayan, mall dan apartemen Plaza Senayan, serta pusat hiburan Plaza Senayan Arcadia. Telah memenangi berbagai penghargaan sebagai salah satu hotel bintang 5 terbaik di level ibukota maupun nasional, Fairmont juga dikenal memiliki berbagai ragam restoran dan bar seperti Spectrum, 1945, Senshu, House of Yuen, Sapori Deli, K22 Bar, View Restaurant & Bar, Barong Bar serta Motion Blue.
Jl. Asia Afrika no. 8 Jakarta
+62 (21) 29703333